ANALSIS CAMPURAN ASPAL PORUS DENGAN GRADASI AGREGAT SERAGAM 2,36 MM DAN 4,75 MM TERHADAP KARAKTERISTIK MASRHALL ANALYSIS OF MIXED PORUS ASPHALT WITH 2.36 MM AND 4.75 MM UNIFORM AGGREGATE GRADATION ON MASRHALL CHARACTERISTICS

Kurniawan, Andi and Setiawan, Danny (2020) ANALSIS CAMPURAN ASPAL PORUS DENGAN GRADASI AGREGAT SERAGAM 2,36 MM DAN 4,75 MM TERHADAP KARAKTERISTIK MASRHALL ANALYSIS OF MIXED PORUS ASPHALT WITH 2.36 MM AND 4.75 MM UNIFORM AGGREGATE GRADATION ON MASRHALL CHARACTERISTICS. Tugas Akhir thesis, University Technology Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
5160811176_ANDI KURNIAWAN.pdf

Download (34kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Banyak badan jalan yang berlubang sehingga menimbulkan genangan air pada jalan, yang nantinya mengakibatkan umur jala menjadi pendek, maka dari itu sekarang banyak inovasi untuk menangani permasalahan tersebut, salah satunya inovasi yaitu aspal porus. Aspal porus sendiri sedang banyak dikembangkan agar mendapatkan proporsi dan hasil yang optimal. Salah satu penelitiannya mengenai proporsi agregat aspal porus itu sendiri. Penelitian ini bertujuan agar mengetahui nilai stabilitas, VIM, flow dan MQ dari setiap proporsi gradasi agregat seragam 2,36 mm dan 4,75 mm. Penelitian yang dilakukan menggunakan ketentuan stabilitas, VIM, flow, MQ dari metode Australian Asphalt pavement Association (AAPA). Spesifikasi proporsi agregat menggunakan (AAPA) dan ketentuan spesifikasi pengujian aspal, pembuatan benda uji secara hot mix dan pengujian marshall test menggunakan Standar Nasional Indonesia (SNI). Dari pegujian yang dilakukan di dapat nilai KAO 6,5%. Gradasi seragam 2,36 mm pada kadar aspal 6,5% dengan nilai stabilitas 550,89 kg , VIM 11,83%, flow 3,4 mm dan MQ 162,026 kg/mm dan gradasi seragam 4,75 mm pada kadar aspal 6,5% dengan nilai stabilitas 544,73 kg, VIM 13,64 %, flow 3,27 mm dan MQ 166,754 kg/mm. Hal ini menunjukan semakin besar kadar aspal penetrasi 60/70 belum tentu nilai stabilitas semakin tinggi, serta menunjukan bahwa semakin besar proporsi agregat hasil stabilitas semakin menurun, sedangkan semakin tinggi kadar aspal nilai VIM semakin menurun karena aspal menutupi rongga-rongga antar agregat yang berarti penyerapan yang dihasilkan juga menurun. Kata Kunci: Aspal Porus, Australian Asphalt Pavement Association, Gradasi Seragam 2,36 mm dan 4,75 mm, Karakteristik Marshall. Abstract Many road bodies have holes in them, causing puddles on the road, which later results in a short net life, therefore there are now many innovations to deal with these problems, one of which is innovation, namely porous asphalt. Porous asphalt itself is being developed in order to get optimal proportions and results. One of his studies was about the proportion of porous asphalt aggregate itself. This study aimed to determine the value of stability, VIM, flow and MQ of each proportion of uniform aggregate grading of 2.36 mm and 4.75 mm. Research was conducted using the provisions of stability, VIM, flow, MQ from the Australian Asphalt Pavement Association (AAPA) method. The specification of the proportion of the aggregate used (AAPA) and the provisions of the asphalt testing specifications, the manufacture of hot mix test objects and the Marshall test using the Indonesian National Standard (SNI). From the tests carried out, the KAO value was 6.5%, uniform gradation of 2.36 mm at asphalt content of 6.5% with a stability value of 550.89 kg, VIM 11.83%, flow of 3.4 mm and MQ of 162.026 kg / mm and uniform gradation of 4.75 mm at asphalt content 6, 5% with a stability value of 544.73 kg, VIM 13.64%, flow 3.27 mm and MQ 166.754 kg / mm. This showed that the greater bitumen at 60/70 penetration did not necessarily increase the stability value, and showed that the greater the proportion of aggregate the stability results were decreasing, while the higher bitumen content definitely decreased the VIM value because the asphalt covered the cavities between the aggregates which means absorption resulted also decreased. Keywords: Porus Asphalt, Australian Asphalt Pavement Association, Uniform Grading 2.36 mm and 4.75 mm, Marshall Characteristics

Item Type: Thesis (Skripsi, Tugas Akhir or Kerja Praktek) (Tugas Akhir)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Teknik Sipil
Depositing User: Kaprodi S1 Teknik Sipil UTY
Date Deposited: 22 Oct 2020 01:58
Last Modified: 22 Oct 2020 01:58
URI: http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/5994

Actions (login required)

View Item View Item