PERANCANGAN RESORT KAWASAN PANTAI BURUNG MANDI KABUPATEN BELITUNG TIMUR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR TRADISIONAL Studi Kasus: Penerapan Arsitektur Tradisional Pada Bangunan Resort Kawasan Pantai Burung Mandi

Firdaus, Andrian and Preambudi, Akbar (2021) PERANCANGAN RESORT KAWASAN PANTAI BURUNG MANDI KABUPATEN BELITUNG TIMUR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR TRADISIONAL Studi Kasus: Penerapan Arsitektur Tradisional Pada Bangunan Resort Kawasan Pantai Burung Mandi. Tugas Akhir thesis, University Of Technology Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
5160911167-ANDRIAN FIRDAUS.docx.pdf

Download (208kB) | Preview

Abstract

Kabupaten Belitung Timur memiliki banyak objek pariwisata memiliki banyak potensi yang bisa dikembangkan terutama untuk daerah pantai. Salah satu kawasan yang memiliki potensi adalah kawasan Pantai Burung Mandi. Objek wisata ini menarik untuk diolah lebih lanjut karena kawasan pantai yang masih alami dan tingkat kerjasama penduduk yang cukup tinggi dalam mengelola pantai dan juga ramah terhadap pengunjung. Permasalahan yang ada dalam kehidupan sehari-hari setiap orang tentunya ingin rekreasi dan berlibur untuk menghilangkan jenuh dalam pekerjaan yang dijalaninya, untuk itu resort menjadi salah satu solusi untuk para pengunjung melepas lelah dan relaksasi. Pengembangan kawasan dengan perancangan resort yang bisa memaksimalkan jumlah pengunjung selain itu juga bisa meningkatkan perekonomian masyarakat khususnya di Desa Burung Mandi. Resort memiliki pendekatan Arsitektur Tradisional sebagai upaya mengenalkan dan mempertahankan arsitektur lokal Bangka Belitung. Kata kunci: Kabupaten Belitung Timur, Resort, Pantai Burung Mandi East Belitung Regency has many tourist attractions and potentials that can be developed, particularly in beach area. One of the potential area is Burung Mandi beach. This tourist attraction is interesting to be more developed since the beach area is still unspoiled and the cooperation level of the community is quite high in managing the beach and friendly to visitors. One of the problems in people’s daily life is that they want to have recreation and vacation to get rid of their saturation from work, so that a resort becomes one of the solutions for visitors to unwind and relax. Developing an area by designing a resort which can be maximize the number of visitors can also increase people’s economics matters, particularly in Burung Mandi village. A resort has a traditional architecture approach as an effort to introduce and to maintain the local architecture of Bangka Belitung. Keywords: East Belitung Regency, Resort, Burung Mandi Beach

Item Type: Thesis (Skripsi, Tugas Akhir or Kerja Praktek) (Tugas Akhir)
Uncontrolled Keywords: Kabupaten Belitung Timur, Resort, Pantai Burung Mandi, East Belitung Regency, Resort, Burung Mandi Beach
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Arsitekur
Depositing User: Kaprodi S1 Arsitektur UTY
Date Deposited: 30 Dec 2021 08:24
Last Modified: 30 Dec 2021 08:24
URI: http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/7303

Actions (login required)

View Item View Item