ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN MATERIAL KRITIS PADA UNIT PRODUKSI MEUBEL DENGAN MENGGUNAKAN METODE SYNTETOS BOYLAN APPROXIMATION Studi Kasus: Sisca Meubel

Prasetyo, Teguh and Suseno, Suseno (2021) ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN MATERIAL KRITIS PADA UNIT PRODUKSI MEUBEL DENGAN MENGGUNAKAN METODE SYNTETOS BOYLAN APPROXIMATION Studi Kasus: Sisca Meubel. Tugas Akhir thesis, University of Technology Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK 5160611015 Teguh Prasetyo.pdf

Download (512kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK CV. Sisca Meubel merupakan perusahaan yang bergerak di bidang furniture yang terletak di Jepara, Jawa Tengah, Indonesia. CV Sisca Meubel merupakan perusahaan perorangan yang memiliki pemasaran hingga luar negri.Perusahaan ini memiliki masalah pada persediaan bahan baku yang terlalu besar sehingga biaya penyimpan tinggi. Pada penelitian ini menggunakan forecasting untuk mengetahui permintaan pada periode yang akan datang, metode yang di gunakan adalah Simple Average, Moving Average, Moving Average with linear trend, metode Croston dan metode Syntestos Boylan Approximation (SBA). Dari 5 metode forecasting tersebut yang mendapatkan nilai eror terkecil adalah metode Croston dengan MAD 20764,06 dan MSE 3068920,028 , sehinggan forecasting dari metode Croston yang di gunakan untuk peramalan pada periode berikutnya, memperhitungkan safety stok pada periode berikutnya dan untuk mempersiapkan persediaan pada periode yang akan datang. Safety stok bahan baku dari periode yang akan datang adalah 3 kubik kayu dan biaya persediaan dari periode yang akan datang sebesar Rp. 143.521.250. Total biaya pembelian bahan baku yang diramalkan adalah Rp. 150.000.000. Kata kunci: Forecasting, Metode Croston, Syntestos Boylan Approximation (SBA), teori persediaan. ABSTRACT CV. Sisca Meubel is a furniture company located in Jepara, Central Java, Indonesia. CV Sisca Meubel is an individual company that has marketing to foreign countries. This company has a problem with the supply of raw materials that is too large so that storage costs are high. In this study, using forecasting to determine demand in the coming period, the methods used are Simple Average, Moving Average, Moving Average with linear trend, Croston method and Syntestos Boylan Approximation (SBA) method. Of the 5 forecasting methods that get the smallest error value is the Croston method with MAD 20764.06 and MSE 3068920.028. So that forecasting from the Croston method is used for forecasting the next period, taking into account safety stock in the next period and for preparing inventory in the coming period. Safety stock of raw materials from the coming period is 3 cubic wood and the cost of inventory from the coming period is Rp. 143,521,250. The predicted total cost of purchasing raw materials is Rp. 150,000,000. Keywords: Forecasting, Croston Method, Syntestos Boylan Approximation (SBA), inventory theory.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tugas Akhir or Kerja Praktek) (Tugas Akhir)
Subjects: T Technology > TS Manufactures
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Teknik Industri
Depositing User: Kaprodi S1 Teknik Industri UTY
Date Deposited: 09 Apr 2021 07:52
Last Modified: 09 Apr 2021 07:52
URI: http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/7368

Actions (login required)

View Item View Item