Fahreza Suhada, Yafie and Septi Hendrasari, Ratna (2021) PERENCANAAN BANGUNAN PELINDUNG PANTAI GROIN DI PANTAI CIPARANTI KABUPATEN PANGANDARAN PLANNING OF GROIN BEACH PROTECTIVE BUILDING IN CIPARANTI BEACH, PANGANDARAN DISTRICT. Tugas Akhir thesis, University of Technology Yogyakarta.
|
Text
ABSTRAK_5160811103_YAFIE FAHREZA SUHADA.pdf Download (212kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Pantai Ciparanti adalah salah satu pantai yang terletak di Kabupaten Pangandaran, Jawa barat. Pantai Ciparanti juga termasuk sebagai tempat destinasi wisata bagi masyarakat lokal dan juga bagi para pengguna jalan yang melintasi jalur tersebut. Pantai ini mengalami kerusakan akibat abrasi oleh gelombang laut, hal tersebut mengakibatkan wilayah pantai berkurang yang berdampak pada masyrakat sekitar dan pengguna jalan raya yang ada disekitar pantai. Untuk itu agar tidak terjadi kerukasakan yang lebih meluas, maka perlu dibangun bangunan pelindung pantai pencegah abrasi berupa Groin. Penelitan ini dilakukan sepanjang 350 meter di pantai Ciparanti, data-data teknis yang digunakan dalam perhitungan ini adalah data angin dari tahun 2010 sampai 2019 yang didapatkan dari Pos Stasiun Meteorologi Cilacap, bathimetri laut, dan data pasang surut bulan Januari 2020 dari Sea Level Station.Selanjutnya perhitungan pembangkit gelombang menggunakan metode SMB 1958 (Svendrup, munk, and Brecthsneider) dengan menentukan panjang daerah pembangkit gelombang (Fetch), durasi gelombang dan kecepatan angin maksimum. Dari hasil perhitungan peramalan gelombang didapatkan tinggi gelombang dan periode gelombang yang nantinya akan diprediksi untuk 25 tahun kedepan, untuk tahap akhirya dicari dimensi groin yang akan digunakan. Kemudian dihitungan stabilitas dari struktur groin dari stabilitas guling dan stabilitas geser. Hasil perhitungan yang diperoleh didapat tinggi gelombang 25 tahun 5,407 m dengan periode 9,36 detik.untuk nilai dimensi groin didapat panjang groin 50 m, tinggi groin 10 m, lebar puncak groin 4 m, tebal puncak groin 4 m, diameter batu 5.6 m, dan berat groin 453,5 kg. stabilitas dari struktur groin didapat stabilitas guling 822,42 OKE Dan stabilitas Geser 77,166 OKE Kata kunci: abrasi, Groin, Pantai Ciparanti, Stabilitas. ABSTRACT Ciparanti Beach is one of the beaches located in Pangandaran Regency, West Java. Ciparanti Beach is also included as a tourist destination for local people and also for road users crossing this route. This beach is damaged due to abrasion by sea waves, and this has resulted in a reduced coastal area which has an impact on the surrounding community and road users around the coast. For this reason, in order to prevent more widespread damage, it is necessary to build a coastal protection building to prevent abrasion in the form of Groin. This research was carried out along 350 meters on the Ciparanti beach, the technical data used in this calculation are wind data from 2010 to 2019 obtained from the Cilacap Meteorological Station Post, marine bathymetry, and tidal data for January 2020 from Sea Level Station. Furthermore, the calculation of wave generators used the SMB 1958 method (Svendrup, Munk, and Brecthsneider) by determining the length of the wave generator area (Fetch), wave duration and maximum wind speed. From the calculation of wave forecasting, it is found that the wave height and wave period will be predicted for the next 25 years, for the final stage the dimensions of groyne to be used are looked for. Then the stability of the groyne structure is calculated from the rolling stability and the shear stability. From the calculation results obtained 25 years wave height 5.407 m with a period of 9.36 seconds. For the groyne dimension values, the groyne length is 50 m, groyne height is 10 m, groyne peak width is 4 m, groyne peak thickness is 4 m, stone diameter is 5.6 m, and groyne weight is 453.5 kg. stability of the groyne structure obtained rolling stability 822.42 OKE and shear stability 77.166 OKE Keywords: abrasion, Groin, Ciparanti Beach, stability. DAFTAR PUSTAKA Angger Yufriant Pribadie. 2019. Studi Kelayakan Bangunan Pemecah Gelombang Tipe Terapung Di Pantai Panjiwa Indramayu. Yogyakarta: FST – UTY Injila Christy Mamanua, Tommy Jansen, A. K.T. Dundu. 2017. Perencanaan Bangunan Pengaman Pantai Pada Daerah Pantai Kima Bajo Kabupaten Minahasa Utara. Sulawesi Utara: FT – Universitas Sam Ratulangi Sutirto, S.T., M.T. Diarto Trisnoyuwono, S.T., M.T, 2012. Gelombang Dan Arus Laut Lepas. Yogyakarta: Graha Ilmu. Triatmodjo, Bambang. 2012. Perencanaan Bangunan Pantai. Yogyakarta: Beta Offset Triatmodjo, Bambang. 2009. Perencanaan Pelabuhan. Yogyakarta: Beta Offset
Item Type: | Thesis (Skripsi, Tugas Akhir or Kerja Praktek) (Tugas Akhir) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Teknik Sipil |
Depositing User: | Kaprodi S1 Teknik Sipil UTY |
Date Deposited: | 30 Dec 2021 08:41 |
Last Modified: | 30 Dec 2021 08:41 |
URI: | http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/7410 |
Actions (login required)
View Item |