Tinjauan Implementasi Teknologi Internet of Thing (IOT) Untuk Manajemen Kebencanaan

Hendriyawan A, M.S (2020) Tinjauan Implementasi Teknologi Internet of Thing (IOT) Untuk Manajemen Kebencanaan. In: Lintas Keilmuan Memandang Kebencanaan. PACE. ISBN 978-623-94629-3-2

[img]
Preview
Text
BUKU KEBENCANAAN (book chapter).pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Artikel ini menyampaikan beberapa kajian penting, antara lain sebagai berikut. Bagian 2 merinci berbagai protokol komunikasi yang digunakan pada IoT terkait dengan fungsi kebencanaan. Bagian 3 menyajikan studi tentang beberapa produk berbasis IoT yang siap dipasarkan. Bagian 4 menyajikan implementasi IOT sebagai upaya mitigasi beberapa bencana alam seperti gempa bumi, tanah longsor, banjir, kebakaran hutan dan gunung berapi. Bagian 5 memberikan gambaran tantangan dan road map penelitian IOT untuk kebencanaan di masa depan. Dan bagian 6 menyampaikan kesimpulan dari seluruh ulasan sebelumnya.

Item Type: Book Section
Subjects: L Education > LT Textbooks
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Sains Dan Teknologi > S1 Teknik Elektro
Depositing User: Kaprodi Teknik Elektro
Date Deposited: 17 Sep 2021 13:19
Last Modified: 17 Sep 2021 13:19
URI: http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/8138

Actions (login required)

View Item View Item