EVALUASI SISTEM PROTEKSI KEBAKARAN PADA BANGUNAN KAMPUS DITINJAU DARI SISTEM PROTEKSI AKTIF GEDUNG MARGONO SURADJI EVALUATION OF FIRE PROTECTION SYSTEM ON VIEWING CAMPUS BUILDING FROM THE ACTIVE PROTECTION SYSTEM OF THE MARGONO SURADJI BUILDING

Setyardi. H, Chandra and Kurniati, Dwi (2021) EVALUASI SISTEM PROTEKSI KEBAKARAN PADA BANGUNAN KAMPUS DITINJAU DARI SISTEM PROTEKSI AKTIF GEDUNG MARGONO SURADJI EVALUATION OF FIRE PROTECTION SYSTEM ON VIEWING CAMPUS BUILDING FROM THE ACTIVE PROTECTION SYSTEM OF THE MARGONO SURADJI BUILDING. Tugas Akhir thesis, University Technology Yogyakarta.

[img] Text
5140811063 - Chandra setyardi.pdf

Download (135kB)

Abstract

Kebakaran merupakan salah satu bencana yang dampaknya dapat memberi kerugian yang cukup besar, apalagi jika terjadi di Gedung Kampus. Untuk memastikan seluruh sistem proteksi aktif yang tersedia selalu siap digunakan maka perlu dilakukan evaluasi, salah satunya dengan menggunakan pedoman pemeriksaan keselamatan kebakaran bangunan gedung (Pd-T-11-2005-C). Pembangunan di Kota Yogyakarta semakin meningkat. Pembangunan gedung yang beragam dan kompleks menuntut aspek keselamatan dan rasa aman terhadap bangunan gedung dan lingkungannya. Salah satu aspek keselamatan yang penting dari sebuah bangunan gedung adalah keselamatan dari bahaya kebakaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan sistem proteksi aktif di Gedung Margono Suradji, untuk mengetahui tingkat keandalan sistem proteksi aktif terhadap bahaya kebakaran di Gedung Margono Suradji dengan mengevaluasi penerapan sistem proteksi kebakaran berdasarkan peraturan (SNI 03-1745-2000, SNI 03-3985-2000 & Permen PU No. 26, 2008). Metode yang digunakan dalam penelitian ini berupa, metode deskriptif,Kuantitatif untuk mengetahui penerapan sistem proteksi aktif terhadap bahaya kebakaran dan metode deskriptif – kuantitatif, untuk mengetahui nilai keandalan sistem keselamatan bangunan terhadap bahaya kebakaran di tinjau dari sistem proteksi aktif dengan obyek penelitian di Gedung Margono Suradji. Hasil dari penelitian ini, pada penerapan sistem proteksi aktif menghasilkan nilai skala likert 4,65 dari nilai maksimal 5. Hal ini menunjukkan sistem proteksi di Gedung Margono Suradji sangat sesuai dengan peraturan. Untuk perhitungan NKSKB menghasilkan nilai 23,022 % dari nilai maksimal 24 % yang berarti nilai kondisi keandalan bangunan baik. Peneliti menyarankan agar pihak bersangkutan harus tetap selalu melakukan pemeriksaan, melakukan perawatan, pemeliharaan dan perbaikan terhadap sistem tersebut berkala untuk menjaga agar kondisinya tetap baik. Kata kunci: Evaluasi, Keandalan, Keselamatan, Proteksi. Fire is one of the disasters whose impact can cause considerable losses, especially if it occurs in the Campus Building. To ensure that all available active protection systems are always ready for use, it is necessary to evaluate, one of which is by using building fire safety inspection guidelines (Pd-T-11-2005-C). Development in the city of Yogyakarta is increasing. The construction of various and complex buildings demands safety and security aspects for buildings and their environment. One of the most important safety aspects of a building is fire safety. The purpose of this study was to determine the application of an active protection system in the Margono Suradji Building. To determine the level of reliability of the active protection system against fire hazards in the Margono Suradji Building, an evaluation of the application of the fire protection system was carried out based on regulations (SNI 03-1745-2000, SNI 03-3985-2000 & Permen PU No. 26, 2008). The method used in this study is a quantitative descriptive method to determine the application of an active protection system against fire hazards and a descriptive - quantitative method to determine the reliability value of a building safety system against fire hazards in terms of an active protection system with the object of research in the Margono Suradji Building. The results of this study are the application of an active protection system produces a Likert scale value of 4.65 from a maximum value of 5. This shows that the protection system in the Margono Suradji Building is very in accordance with the regulations. The NKSKB calculation produces a value of 23.022% from the maximum value of 24%, which means the value of the building's reliability is good. The researcher suggests that the party concerned must always carry out inspections, carry out maintenance, maintenance and repairs on the system periodically to keep it in good condition. Keywords: Evaluation, Reliability, Safety, Protection.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tugas Akhir or Kerja Praktek) (Tugas Akhir)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Teknik Sipil
Depositing User: Kaprodi S1 Teknik Sipil UTY
Date Deposited: 24 Mar 2022 02:36
Last Modified: 24 Mar 2022 02:36
URI: http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/9334

Actions (login required)

View Item View Item