IDENTIFIKASI PUTUSAN KARIR MAHASISWA UNIVERSITAS TEKNOLOGI YOGYAKARTA MENGGUNAKAN APLIKASI ANDROID MIHG (MULTIPLE INTELLIGENCE BY HOWARD GARDNER)

Widyatmoko, Widi Fajar IDENTIFIKASI PUTUSAN KARIR MAHASISWA UNIVERSITAS TEKNOLOGI YOGYAKARTA MENGGUNAKAN APLIKASI ANDROID MIHG (MULTIPLE INTELLIGENCE BY HOWARD GARDNER). Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia.

[img] Text
Identifikasi.pdf

Download (45kB)

Abstract

Pada jenjang pendidikan perguruan tinggi mahasiswa dikelompokkan di kelompok-kelompok bidang yang sesuai dengan pemilihan minanya. Individu memasuki jurusan tersebut untuk memperdalam ilmu pengetahuan dan kemampuan yang ada dalam dirinya. Berdasarkan fakta yang ditemukan di lapangan bahwa adanya kebutuhan mahasiswa terhadap pembimbingan karir yang akan dituju. Tantangan yang dihadapi mahasiswa dalam menentukan karir, di antaranya adalah ketidak pastian karir, pengaksesan informasi dan program pengembangan karir, dan tangangan-tantangan ekonomi dan teknologi, terutama dalam menghadapi revolusi indusri 4.0 dan era society 5.0. Temuan dilapangan mengungkapkan bahwa tidak sedikit mahasiswa memiliki tingkat putusan karir yang masih tergolong belum optimal dimana sebanyak 71% mahasiswa masih memerlukan bantuan mengenai putusan karir. Adanya aplikasi identifikasi kecerdasan individu ini dapat membantu mahasiswa dalam pengambilan putusan karir, Hal tersebut ditunjukan dengan hasil uji penggunaan media dilapangan bahwa 89% mahasiswa UTY mengalami peningkatan putusan karir setelah menggunakan aplikasi identifikasi Multipple intellegence Howard Gardner. Maka, aplikasi multiple intelligence dalam membantu membuat putusan karir dikatakan layak digunakan sebagai media dalam membantu mahasiswa membuat putusan karir mahasiswa UTY.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Dr Juhansar Juhansar
Date Deposited: 07 Dec 2022 23:18
Last Modified: 07 Dec 2022 23:18
URI: http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/11729

Actions (login required)

View Item View Item