ratnawati, dwi and vivianti, vivianti and Fatmawati, Soraya and Widodo, Tri and Hardiyantari, Oktavia (2023) peer review: Peningkatan Keterampilan Guru Dalam Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Canva. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5 (2). pp. 516-526. ISSN 2656-1840
Text
review 8 - Peningkatan Keterampilan Guru Dalam Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Canva.pdf Download (1MB) |
Abstract
Tujuan pengabdian masyrakat ini adalah untuk memberikan pelatihan pembuatan media pembelajaran menggunakan canva untukguru di SD Negeri Gabahan, Sumberadi, Mlati, Sleman, Yogyakarta. Permasalahan yang terjadi adalah guru tidak memiliki pengetahuan dan keterampilan terkait penggunaan canva. Pelatihan dilaksanakan pada bulan Juni, diikuti oleh 12 orang guru. Pengabdian dilakukan dengan pendampingan dari tim dosen UTY. Tahapan pelaksaan kegiatan ini adalah menentukan mitra, observasi dan wawancara, menentukan pelatihan, pembuatan materi, pelaksanaan dan evaluasi kegiatan. Kegiatan ini diawali dengan memberikan pengantar tentang tools yang terdapat pada canva dan mengembangkan media pembelajaran menggunakan canva. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan kompetensi guru dalam mengembangan media pembelajaran. Hasil dari pelaksaan ini adalah 82% guru mampu mengembangan media pembelajaran dengan baik, dan 18% belum dapat mengembangan media pembelajaran dengan baik. Hasil tersebut menunjukkan bahwa pengabdian masyarakat ini mampu meningkatkan kompetensi guru dalam mengembangan media pembelajaran menggunakan canva.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Pendidikan > S1 Pendidikan Teknologi Informasi |
Depositing User: | S.Pd., M.P Dwi Ratnawati UTY |
Date Deposited: | 24 Mar 2024 14:32 |
Last Modified: | 24 Mar 2024 14:32 |
URI: | http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/15211 |
Actions (login required)
View Item |