PERANCANGAN ALAT PENGUPAS KACANG METE YANG AMAN DAN EFISIEN

Yunan, Surya Atmaja and Ferida, Yuamita (2019) PERANCANGAN ALAT PENGUPAS KACANG METE YANG AMAN DAN EFISIEN. Tugas Akhir thesis, University of Technology Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
5140611042 YUNAN SURYA.pdf

Download (25kB) | Preview

Abstract

Pengolahan kacang mete di UKM Ngudi Lestari pada bagian pengupasan memiliki waktu proses yang lama sekitar 1jam untuk 5kg kacang mete. Pengupasan dilakukan dengan menggunakan kacip yang cenderung lama dan tidak aman dan efisien untuk bekerja, waktu proses dengan menggunakan kacip 1jam/5kg sedangkan target dari ukm 8kg/jam. Tujuan dibuatnya alat pengupas ini adalah untuk mempercepat proses dan menciptakan alat yang aman dan nyaman digunakan oleh operator dalam pengupasan kacang mete. Dan merancang desain nya dengan penambahan mata pisau serta memperingan kinerja alat sehingga operator dapat dengan nyaman menggunakan dan efisien. Dalam perancangan alat ini dilakukan dengan menggunakan metode Quality Function Depeloyment (QFD). Dari analisis dan pengolahan data menggunakan metode QFD, maka dapat dirancang alat pengupas yang aman dan efisiens yang lebih modern dengan spesifikasi yaitu memiliki sistem kemanan bagi operatornya, dalam sekali proses mampu mengupas dua biji kacang mete, kemudian memiliki desain yg minimalis dengan dimensi 25 cm x 25 cm dengan berat (±) 3 Kg, kemudian memiliki dua tempat pengupasan dengan penggerak pedal sehingga operator dapat menyesuaikan dengan posisi duduk, suku cadang alat mudah dijumpai dimana-mana, pisau pengupas memiliki penahan kacang sehingga jari operator lebih aman, dalam durasi pengujiannya juga dalam pengupasan 1kg kacang mete dapat diselesaikan dalam 8menit. Sehingga untuk menyelesaikan 15kg kacang mete, alat ini dapat menghemat 1jam dengan 2jam/15kg kacang mete dibandingkan dengan alat pengupas kacang mete lama. Kata Kunci : Perancangan, Quality Fuction Depeloyment, House of Quality

Item Type: Thesis (Skripsi, Tugas Akhir or Kerja Praktek) (Tugas Akhir)
Subjects: T Technology > TS Manufactures
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Teknik Industri
Depositing User: Kaprodi S1 Teknik Industri UTY
Date Deposited: 29 Jun 2019 03:24
Last Modified: 29 Jun 2019 03:24
URI: http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/2860

Actions (login required)

View Item View Item