Anggara, Frendi Fulma and Kurniati, Dwi (2020) EVALUASI KINERJA STRUKTUR BANGUNAN MENGGUNAKAN PUSHOVER ANALYSIS DENGAN METODE FEMA 356 DAN ATC-40 (Studi Kasus: Gedung PT. JIAEC Yogyakarta) PERFORMANCE EVALUATION OF BUILDING STRUCTURE USING PUSHOVER ANALYSIS WITH FEMA 356 AND ATC-40 METHODS (Case Study: PT. JIAEC Yogyakarta Building). Tugas Akhir thesis, University Technology Yogyakarta.
|
Text
5140811111_Frendi Fulma Anggara.pdf Download (341kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Pendidikan merupakan salah satu aspek yang penting dalam kemajuan bangsa, Untuk memenuhi tuntutan pendidikan dan peningkatan kualitas masyarakat Indonesia, maka PT. JIAEC ikut berperan serta dalam upaya memajukan kualitas masyarakat, dengan cara mengirim tenaga kerja muda Indonesia ke jepang melalui pelatihan program pemagangan, Penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengetahui performance point; mengetahui level kinerja berdasarkan metode FEMA 356; mengetahui level kinerja berdasarkan metode ATC-40. Metode penelitian yang dilakukan dengan membuat pemodelan bangunan pada program bantu SAP2000 v14.0.0sesuai dengan detail engineering desaign (DED) yang selanjutnya setelah pemodelan selesai dilanjutkan dengan pembebanan baik beban hidup maupun beban mati tambhan dengan pedoman dari SNI 1727-2013 dan PPIUG 1983, selanjutnya mengatur beberapa parameter yang terdapat pada software dan melakukan proses running untuk mendapatkan nilai yang diperlukan dan untuk mengambil kesimpulan.Tujuan dari penelitian tugas akhir ini adalah untuk mencari performance point, mengetahui level kinerja berdasarkan metode FEMA 356, dan mengetahui level kinerja berdasarkan metode ATC-40, adapun hasil dari penelitian ini ialah level kinerja bangunan dengan menggunakan pedoman ATC-40 pada arah x-x Immediate Ocupancy (IO)dan pada arah y-y ialah Immediate Ocupancy (IO) yang berarti kondisi bangunan aman saat terjadi gempa dan dapat segera difungsikan kembali. Level kinerja bangunan dengan menggunakan pedoman FEMA 356 pada arah x-x Immediate Ocupancy (IO) dan pada arah y-y ialah Immediate Ocupancy (IO) yang berarti dengan kondisi bangunan pasca gempa yaitu bangunan tidak ada kerusakan yang berarti pada komponen struktural.. Kata Kunci: ATC-40, FEMA 356, Pushover, PT. JIAEC. ABSTRACT Education is one of the important aspects in the progress of the nation. To meet the demands of education and improve the quality of the Indonesian people, PT. JIAEC participated in efforts to advance the quality of society, by sending Indonesian young workers to Japan through apprenticeship training programs. This research was conducted with the aim of knowing the performance points; find out the level of performance based on the FEMA 356 method; and find out the level of performance based on the ATC-40 method. The research method was carried out by modeling the buildings in the SAP2000 v14.0.0 assist program in accordance with the desaign engineering detail (DED), which after the modeling was completed continued with the loading of both live and additional dead load with guidelines from SNI 1727-2013 and PPIUG 1983, then set some parameters contained in the software and run the process to get the required value and to draw conclusions. The results of this study are the level of building performance using the ATC-40 guideline in the x-x Immediate Ocupancy (IO) direction and in the y-y direction is the Immediate Ocupancy (IO) which means the building is safe during an earthquake and can be re-functioned immediately. The level of building performance using FEMA 356 guidelines in the x-x Immediate Ocupancy (IO) direction and in the y-y direction is Immediate Ocupancy (IO) which means that the building's condition after the earthquake is that there is no significant damage to the structural components. Keywords: ATC-40, FEMA 356, Pushover, PT. JIAEC.
Item Type: | Thesis (Skripsi, Tugas Akhir or Kerja Praktek) (Tugas Akhir) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Teknik Sipil |
Depositing User: | Kaprodi S1 Teknik Sipil UTY |
Date Deposited: | 13 Oct 2020 03:33 |
Last Modified: | 13 Oct 2020 03:33 |
URI: | http://eprints.uty.ac.id/id/eprint/5781 |
Actions (login required)
View Item |